detikNews
Kapolri Imbau Pemudik Siapkan Bekal dan Obat-obatan Saat Mudik
Kapolri Jenderal Polisi Tito Karnavian mengimbau agar pemudik yang lewat tol Pejagan-Gringsing untuk menyiapkan bekal makanan dan obat-obatan selama perjalanan.
Rabu, 07 Jun 2017 18:45 WIB







































