Israel menyerbu desa di Suriah bagian selatan, dalam operasi yang diklaim bertujuan menangkap anggota Jamaa Islamiya asal Lebanon. Sedikitnya 10 orang tewas.
Remaja pria berinisial SB (17) warga Lebakwangi, Serang, memperkosa mantan pacarnya berinisial LI (17). Pelaku sempat menodongkan golok ke leher korban.
Gubernur Banten Andra Soni menegaskan komitmen antikorupsi dalam pemerintahan. Ia dorong sekolah jadi ekosistem antikorupsi dan perkuat integritas publik.