detikHealth
Tak Perlu Diminum, Obat-obatan Bisa Digantikan Chip yang Ditanam di Tubuh
Konon salah satu indikator kesembuhan pasien adalah kepatuhan meminum obat, sesuai dengan jam dan dosisnya. Namun entah karena alpa atau malas, banyak pasien yang sering mengesampingkan hal ini.
Selasa, 29 Apr 2014 19:01 WIB







































