Beban Sejarah & Hubungan Tegang RI-Belanda
Beban sejarah menyebabkan hubungan Indonesia-Belanda tidak selamanya mulus. Bukan semata karena aksi RMS, tetapi juga sikap kritis Belanda terhadap Indonesia. Presiden Soeharto tersinggung, IGGI pun dibubarkan.
Senin, 11 Okt 2010 15:12 WIB







































