Komisi Pemilihan Umum (KPU) Mesir mengumunkan hasil akhir pemilu Mesir. Partai Ikhwanul Muslimin meraih 47,18 persen kursi di parlemen Mesir atau berada di peringkat pertama di pemilu Mesir.
Seperti diperkirakan sebelumnya, partai-partai berbasis Islam menang dalam pemilu di negara-negara Arab pasca reformasi demokrasi di kawasan itu. Munculnya kelompok ini menimbulkan harapan sekaligus kekhawatiran.