detikNews
Ibu Pembajak Facebook Hajriyanto Tersedu-sedu Sowan ke MPR
Pembajak akun Facebook Hajriyanto, Nurhamdi Irawan Pulungan, telah ditahan di Polda Metro Jaya, Jakarta. Ibunda Nurhamdi mendatangi Hajriyanto di kantornya, Gedung MPR, dan menangis tersedu-sedu.
Kamis, 02 Jan 2014 13:50 WIB







































