Kekerasan seks di RSHS menjadi sorotan, terlebih karena dilakukan dokter peserta ppds. Menkes bakal mewajibkan tes kesehatan mental bagi calon dokter spesialis.
Menkes Budi Gunadi Sadikin ungkap hampir 2 juta orang manfaatkan program Cek Kesehatan Gratis. Masalah gigi menjadi keluhan terbanyak yang ditemukan saat CKG.
Menkes bakal temui Rektor Unpad Minggu (13/4). Ada sejumlah hal yang bakal dibahas salah satunya soal SOP dokter PPDS memperoleh obat-obatan di rumah sakit.
Rektor Unpad Arief Sjamsulaksana Kartasasmita menanggapi keputusan Menkes Budi Gunadi Sadikin membekukan sementara kegiatan PPDS mahasiswanya di RSHS Bandung.