Polisi ciduk sepuluh orang pelaku klitih yang membuat onar di tiga TKP di Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY). Empat di antaranya berstatus pelajar.
Tepat 63 tahun lalu, George Metesky pelaku teror bom di New York, Amerika Serikat tertangkap. Polisi membutuhkan waktu 16 tahun untuk menyingkap profil pelaku.
Seorang penumpang mengamuk di atas pesawat. Diawali dengan menggedor kokpit dan melukai pramugari, ada pula enam polisi bandara yang lantas ia cederai.
Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly digugat ke PN Surakarta. Gugatan ini terkait narapidana asimilasi yang kembali lakukan kejahatan setelah dibebaskan.