detikNews
Jokowi Saksikan Penandatanganan 12 Kontrak Strategis Kemenhub Senilai Rp 2 T
Presiden Jokowi hari ini menyaksikan penandatanganan 12 kontrak paket kegiatan strategis TA 2016. Nilai total 12 kontrak tersebut sebesar Rp 2,071 triliun.
Senin, 18 Jan 2016 10:25 WIB







































