detikNews
Konvensi Capres PD Kembali Menggeliat di Awal 2014, Ini Agendanya
Setelah cukup lama tak terdengar, kegiatan Konvensi Capres Partai Demokrat (PD) menggeliat lagi. 11 Peserta Konvensi akan digilir untuk bertemu dengan pers.
Jumat, 03 Jan 2014 16:17 WIB







































