Pemerintah memberikan bantuan subsidi untuk kredit perumahan untuk mereka yang terdampak Corona. Subsidi yang diberikan berbentuk subsidi bunga pinjaman.
Salah satu bank Badan Usaha Milik Negara PT Bank Tabungan Negara Tbk berupaya mendukung pembiayaan sektor properti dan 170 lebih industri turunan yang terlibat.
Berangkat dari komitmen untuk membantu seluruh lapisan masyarakat dalam mencari hunian yang tepat dengan sistem pengajuan yang mudah di era tatanan baru.
Berangkat dari komitmen untuk membantu seluruh lapisan masyarakat dalam mencari hunian yang tepat dengan sistem pengajuan yang mudah di era tatanan baru.