Sebuah mural di Pasuruan, viral setelah dihapus. Mural yang dihapus tersebut bergambar dua karakter dan bertuliskan 'Dipaksa Sehat di Negara yang Sakit'.
Pemerintah akan mematikan TV analog dan menggantikannya dengan siaran TV digital. Pertanyaannya bagaimana cara agar TV tabung dapat menangkap siaran TV digital?
Polres Blora menangkap 24 orang yang diduga terlibat dalam penyebaran selebaran ajakan melakukan kekerasan dan penjarahan. Dua di antaranya pembuat selebaran.