detikNews
Kasus Tewasnya Taruna ATKP Makassar Disidang 24 Juni
Kasus dugaan penganiayaan taruna junior Akademi Teknik dan Keselamatan Penerbangan (ATKP) Makassar, Aldama Putra Pongkala (19), segera masuk ke meja hijau.
Kamis, 20 Jun 2019 10:23 WIB







































