Harian Detik
Anas Lengser Jika Jadi Tersangka
Nasib Anas Urbaningrum, Ketua Umum Partai Demokrat, sangat tergantung pada status hukumnya dalam perkara korupsi proyek Hambalang. Menurut Wakil Sekretaris Jenderal Partai Demokrat Saan Mustopa, jika Anas jadi tersangka maka akan otomatis lengser.
Kamis, 07 Feb 2013 17:00 WIB







































