detikNews
Tuntutan Kembali ke UUD 1945 Tak Realistis
Ketua MK menilai tuntutan sejumlah kelompok yang ingin mengembalikan UUD hasil amandeman ke UUD 1945 tidak realistis. "Orang sudah jenuh," katanya.
Senin, 29 Jan 2007 13:24 WIB







































