UN, Pemkot Surabaya Sebarkan Virus Kejujuran
Wakil Walikota Surabaya Arif Afandi berpesan kepada siswa yang ikut ujian nasional (UN) untuk jujur. Sikap jujur kata dia diyakini akan membuat siswa lulus.
Minggu, 21 Mar 2010 17:45 WIB







































