Usulan mengganti nama Jawa Barat (Jabar) menjadi Provinsi Tatar Sunda mengemuka. Beragam reaksi muncul dari berbagai pihak, termasuk kepala daerah di Jabar.
Alfian Rizky Pratama (12) tewas ditenggelamkan temannya sendiri, di sungai wisata Kedung Cinet, Jombang. Saat ini pelaku ditahan di Rutan Polres Jombang.
Jargon 'Tarik Sis, Semongko' viral di medsos. Bahkan jadi jargon anak muda saat ini. Siapa sangka jargon ini muncul dari Banyuwangi saat pementasan musik.
Dalam momen Sumpah Pemuda pada 28 Oktober, detikcom bersama dengan Bank Negara Indonesia mengadakan acara virtual talkshow Konferensi Generasi #GaPakeNanti.
Polisi Ngawi menggelar razia pelanggaran selama dua pekan ke depan. Razia digelar dalam Operasi Zebra Semeru 2020 dengan sasaran pengendara yang tidak disiplin.
Kabupaten Banyuwangi jadi tuan rumah Rakornas Indonesia Creative Cities Network (ICCN) 2020. ICCN merupakan jejaring forum lintas komunitas kreatif tanah air.