Patrick Kluivert berpesan agar anak asuhnya lebih percaya diri jelang laga Timnas Indonesia vs Jepang. Skuad Garuda akan menantang Jepang, Selasa (10/5/2025).
Timnas Indonesia U-17 sudah menyegel tiket lolos perempatfinal Piala Asia U-17 2025. Meski begitu, Garuda Muda mengincar poin sempurna di laga terakhir grup C.
Timnas Indonesia U-23 akan melawan Brunei U-23 di Piala AFF U-23 2025. Pertandingan perdana ini digelar di SUGBK, Jakarta, pada 15 Juli 2025, pukul 20.00 WIB.
Kementerian Komdigi menjajaki kerja sama dengan Universitas Tokyo untuk mengembangkan kurikulum AI di RI, guna meningkatkan keterampilan digital masyarakat.
BAIC menghapus badge "Beijing" pada model X55-II. Logo tersebut digadang-gadang jadi salah satu sebab kurang moncernya penjualan SUV tersebut di Indonesia.