detikNews
Bachtiar: Saya Cinta Negeri Bukan Pencuri
Mantan Menteri Sosial, Bachtiar Chamsyah akhirnya resmi ditahan KPK dalam perkara pengadaan sarung di Kemensos tahun 2006-2008. Bachtiar masih tetap berpegang teguh jika tidak ada yang salah dalam pengadaan ini.
Kamis, 05 Agu 2010 17:19 WIB







































