Pandemi virus Corona bikin kaget pemain Sevilla Luuk de Jong. Striker asal Belanda yang menjalani musim perdananya di Spanyol itu menyebutnya seperti di film.
Ratusan pemuda di Surabaya dibubarkan polisi saat asyik nongkrong. Mereka diminta pulang ke rumah masing-masing untuk mencegah penyebaran virus corona.