detikNews
Densus 88 Dikabarkan Geledah Rumah Mantan Adik Ipar Ibrohim
Tim Densus 88 Mabes Polri, Selasa pagi (28/7) dikabarkan telah menggeledah sebuah rumah di Dusun Cikondang Kecamatan Luragung Kuningan. Rumah tersebut diduga ditempati Amir Abdullah, warga Cempaka Putih, Jakarta.
Selasa, 28 Jul 2009 19:15 WIB







































