detikNews
Perjuangan Dasuki Menyelamatkan Istri dan Anaknya
Pasangan Dasuki dan Bunaya pantas bersyukur. Meski bersama bayinya yang masih berumur 20 bulan lolos dari maut setelah terjun ke laut. Sang buah hati diikat di dada dengan jarik agar tak diseret ombak.
Senin, 01 Jun 2009 01:35 WIB







































