detikInet
Sekali Charging, Ponsel Snapdragon Keliling Dunia Selama 20 Hari
Qualcomm merilis video dari perjalanan fantastis sebuah ponsel berprosesor Snapdragon. Bagaimana tidak fantastis? Handset ini diajak 'keliling dunia' dalam waktu waktu 20 hari, namun tetap menyala dengan sekali charging.
Kamis, 19 Apr 2012 10:25 WIB







































