detikNews
Tiga Nama yang Diusulkan Tim 5 Adalah Penggiat Antikorupsi
Tiga nama yang dirumuskan oleh Tim 5 berasal dari penggiat antikorupsi. Nama tersebut akan diumumkan setelah Presiden SBY tiba di Jakarta 1 Oktober besok.
Rabu, 30 Sep 2009 09:13 WIB







































