detikNews
BNPB Minta Bantuan 2 Batalion Atasi Kebakaran Lahan di Riau
Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) meminta bantuan dua batalion dalam penanggulangan bencana kebakaran hutan dan lahan. Dua batalion itu terdiri dari TNI dan Polri.
Kamis, 27 Feb 2014 09:47 WIB







































