detikHot
Lorde Jadi Musisi yang Paling Banyak Dicari di Google 2014
Beberapa waktu lalu situs pencarian Google merilis nama-nama selebriti dunia yang paling banyak dicari tahun ini. Nama Lorde pun menjadi nama musisi yang paling banyak dicari di Google sepanjang 2014.
Kamis, 18 Des 2014 13:40 WIB







































