detikRamadan
Pengunjung Tanah Abang Membludak, Usaha Parkir Menuai Panen
Membludaknya pengunjung di Pasar Tanah Abang, Jakarta, tidak hanya membuat untung pedagang pakaian. Usaha parkir liar pun mendapat keuntungan karena banyaknya pengunjung di Tanah Abang.
Minggu, 29 Agu 2010 13:11 WIB







































