detikHot
Orang Keren Dilarang Masuk ke Resepsi Titi Kamal
Sejoli Titi Kamal dan Christian Sugiono akan menggelar pesta pernikahan pada 31 Mei 2009. Christian punya pesan bagi mereka yang mau datang. Jangan berdandan lebih keren darinya. Seriuskah?
Kamis, 23 Apr 2009 13:48 WIB







































