detikOto
Indomobil Rogoh Rp 1,5 Triliun Bangun Diler Nissan
Nissan punya ambisi besar untuk berkembang di pasar Indonesia. Indomobil yang menjadi rekan Nissan di Indonesia pun siap membantu ambisi Nissan dengan menyiapkan dana kira-kira Rp 1,5 triliun untuk pembangunan 79 diler baru Nissan di Indonesia.
Rabu, 21 Mar 2012 09:08 WIB







































