Mantan KSAU Chappy Hakim luncurkan biografi ibunya, 'Mamak Pulang', sebagai ungkapan cinta dan penghormatan. Buku ini dirilis saat ulang tahunnya ke-78.
Dua pelajar asal NTT, Paulus Gregorius Afrizal dan Merlin Anggraeni Mausali, terpilih sebagai Paskibraka HUT Kemerdekaan RI di Jakarta pada 17 Agustus 2025.
Kasus siswa SD di Indragiri Hulu yang diduga tewas akibat penganiayaan seniornya terus diselidiki. Hasil autopsi menunjukkan luka memar dan kebocoran usus.
Kematian Kepala KCP bank di Jakarta, Mohamad Ilham Pradipta, masih misterius. Empat tersangka penculikan ditangkap. Motif dan eksekutor belum terungkap.
Kakorlantas Polri Irjen Agus Suryonugroho mengingatkan agar seluruh jajaran Satlantas Polri menjaga marwah Polri sesuai arahan Kapolri Listyo Sigit Prabowo.