detikFinance
Sedih! Ribuan Sopir Bus Terpaksa Dirumahkan
Bisnis angkutan penumpang terpukul gara-gara merebaknya Corona. Apalagi ditambah dengan penerapan pembatasan sosial berskala besar (PSBB) dan larangan mudik.
Rabu, 29 Apr 2020 14:38 WIB







































