Area SMP 34 Semarang terendam banjir akibat hujan deras yang terjadi sore kemarin. Banjir terjadi saat libur sehingga tidak mengganggu proses belajar mengajar.
Hujan yang mengguyur Jakarta mengakibatkan sejumlah lokasi terendam banjir. Akibatnya, sejumlah motor masuk ke Tol Cawang-Priok karena jalan arteri banjir.
Hujan deras yang mengguyur beberapa jam di kawasan Brebes, Jawa Tengah, menyebabkan banjir di tujuh desa di Kecamatan Ketanggungan, Larangan dan Banjarharjo.
Banjir bercampur lumpur menerjang asrama putri Ponpes Amanatul Ummah di Pacet, Mojokerto. Banjir memakasa para santri mengevakuasi perabotannya ke tempat aman.