Wolipop
2 Top Model Dunia Akan Kenakan 'Fantasy Bra' Terbaru Victoria's Secret
Satu Fantasy Bra nampaknya tak cukup untuk membuat show tahunan Victoria's Secret makin spektakuler tahun ini. Label lingerie itu pun mengumumkan dua Fantasy Bra yang keduanya berharga lebih dari US$ 10 juta atau setara dengan Rp 120 miliaran.
Rabu, 05 Nov 2014 13:36 WIB







































