detikSport
Kalahkan Hamilton, Verstappen Tercepat di Latihan Ketiga
Max Verstappen menjadi pebalap tercepat di latihan bebas ketiga GP Meksiko. Pebalap Red Bull itu unggul tipis atas Lewis Hamilton yang berada di posisi kedua.
Sabtu, 28 Okt 2017 23:57 WIB







































