Banjir yang melanda Aceh Utara sejak beberapa hari lalu hingga kini belum surut. Genangan banjir yang semakin tinggi menyebabkan pasien di RS PIM dievakuasi.
Kemebud menggelar pameran 'Perang Aceh Melawan Penjajah Belanda 1873-1903' di Banda Aceh. Pameran ini menampilkan artefak bersejarah dan narasi perjuangan.
Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman menegaskan Aceh surplus beras, menolak impor ilegal. Pemerintah akan tegas menindak penyelundupan pangan demi petani.
Menhan Sjafrie mengatakan akan memperkuat pengamanan di tiga wilayah. Tiga wilayah ditetapkan sebagai center of gravity, yakni Papua, Jakarta, dan Aceh.