Rollingstone
Navicula Rilis Album Baru, 'Love Bomb', dengan Kemasan Material Daur Ulang
Unit rock alternatif berbahaya asal Bali, Navicula, telah merilis album studio ketujuh mereka yang bertajuk Love Bomb. Album ganda ini dikemas dengan material daur ulang, semakin membuktikan gelar Green Grunge Gentlemen yang disematkan kepada mereka. Bahkan poster dan lembar lirik dicetak dengan menggunakan tinta kedelai.
Senin, 13 Jan 2014 12:52 WIB







































