detikHealth
Dokter Ini Kehilangan Izin Gara-gara Terapi Pijat Anus untuk Sakit Kepala
Seorang dokter kehilangan izin praktik karena beri terapi yang tidak lazim. Ia obati sakit kepala dengan beri pijatan otot anus.
Senin, 14 Mar 2016 08:30 WIB







































