Beberapa waktu lalu, tersiar kabar bahwa pesepak bola sekaligus model, David Beckham akan merancang koleksi pakaian pria. Sayangnya, berita itu tidak benar.
Range Rover merayakan ulang tahun yang ke-40 dengan mengeluarkan edisi spesial yang diberi nama Range Rover Evoque. Uniknya salah satu desainer mobil anyar ini adalah istri David Beckham yakni Victoria Beckham.
Pemain bola dituntut memiliki stamina prima terutama menjelang pertandingan akbar. Tapi belakangan banyak diketahui pemain bola yang mengalami turun berok yang akhirnya menurunkan staminanya.
Bintang sepak bola dari berbagai negara, saat ini berlaga di ajang Piala Dunia yang dihelat di Afrika Selatan. Sementara itu di Singapura, para robot pesepakbola pun punya hajatan sendiri.
Menjadi pemain terbaik Piala Eropa dan tampil konsisten di pekan perdana Liga Spanyol. Meski punya penampilan di atas rata-rata, Xavi Hernandes sama sekali tak berpikir soal Ballon d'or.
Rumah pesepak bola persib Zaenal Arief di Jalan Batu Indah V No 6 Kelurahan Batununggal Kecamatan Bandung Kidul, sekitar pukul 11.00 WIB disatroni maling.
Wayne Rooney bisa tampil memukau saat beraksi di lapangan hijau. Tapi kalau penampilan di luar lapangan? Dia justru didaulat sebagai atlet paling buruk rupa sepanjang masa!