detikNews
Ketum PA 212: Prabowo Tak Tinju Meja, Tapi Tunjukkan Keseriusan
Ketua Umum Persaudaraan Alumni (PA) 212 Slamet Maarif menepis tuduhan bahwa Prabowo Subianto memukul meja dalam forum Dewan Penasihat PA 212. Apa kata Slamet?
Rabu, 19 Des 2018 14:44 WIB







































