detikNews
Istri Susno: Saya Bangga dengan Suami Saya
Istri Mantan Kabareskrim Komjen Susno Duadji, Herawati, bangga atas apa yang dilakukan oleh suaminya. Meski tidak menyangka suaminya akan ditangkap, ia tidak sedih dan tetap tegar dalam menghadapi cobaan ini.
Senin, 10 Mei 2010 22:19 WIB







































