India dan China bersaing mendapatkan pengaruh di Bangladesh. PM Sheikh Hasina ingin mempertahankan kemitraan dengan AS-Eropa, sambil mempertimbangkan opsi baru.
Netizen sempat heboh melihat pempek isi 5 biji dijual seharga Rp 119 ribu di Jakarta. Sebenarnya berapa sih harga standar pempek di kota aslinya, Palembang?
Swedia resmi gabung NATO. Komunitas diplomatik menyebutnya sebagai hari 'bersejarah'. Proses aksesi selesai, di mana PM Swedia serahkan dokumen akhir ke AS.
Laut Merah memanas. Lautan di depan Jaziran Arab yang berhadapan dengan Benua Afrika itu beranjak menjadi palagan berbahaya antara Houthi dengan kekuatan Barat.