Honda Brio terbaru sudah meluncur di GIIAS 2018. Tampang depan Brio terbaru ini dibilang mirip dengan Mobilio. Honda mengakui pakai lampu depan Mobilio di Brio.
Baru-baru ini akun Instagram @pantatpenyok viral. Hal itu setelah ia memposting ratusan Honda Mobilio dengan keadaan penyok di bagian belakang. Apa kata Honda?