detikNews
Berstatus Tersangka Suap PON, Gubernur Riau Pede Resmikan Sarana Olahraga
Jerat hukum tak membuat aktivitas Gubernur Riau Rusli Zainal tak terganggu. Tersangka korupsi PON ini meresmikan megaproyek senilai Rp 1,1 triliun berupa venue yang digunakan untuk PON tahun lalu.
Kamis, 14 Mar 2013 14:50 WIB







































