Sepakbola
Vlahovic Tak Mau Berpuas Diri Usai Jadi Penyerang Terbaik Serie A
Dusan Vlahovic berambisi tampil lebih baik musim depan untuk bisa mengangkat performa Juventus. Gelar penyerang terbaik Serie A tak membuatnya berpuas diri.
Senin, 27 Mei 2024 08:00 WIB







































