Matchday kelima Liga Europa akan bergulir Jumat (4/12/2020) dini hari WIB. Ada AC Milan yang akan menjamu Celtic, juga Tottenham Hotspur yang akan melawan LASK.
Beberapa tahun lalu Arsenal menjual seorang pemain dengan 'murah'. Kini the Gunners dikabarkan melirik pemain itu lagi, dengan potensi harga berlipat-lipat.
Fase grup Liga Europa 2020/2021 akhirnya digelar mulai tadi malam. AC Milan, Arsenal, dan Tottenham Hotspur langsung menang di pertandingan pertamanya.