detikSport
Celtics Raih Kemenangan Beruntun ke-11
Tren kemenangan masih dimiliki Boston Celtics. Berlaga di kandang lawan, Kevin Garnet dkk sukses mereguk kemenangannya yang ke-11 secara beruntun setelah menghempaskan Memphis Grizzllies 115-110.
Selasa, 15 Des 2009 13:29 WIB







































