detikFood
FDA Larang Pemakaian Lemak Trans dalam Makanan
Lemak trans atau trans fat sering digunakan dalam produk makanan olahan. Lemak ini ditambahkan supya lebih baik teksturnya dan tahan lama. Para ilmuwan mengatakan, tidak ada manfaat kesehatan yang terkandung dalam lemak trans.
Rabu, 13 Nov 2013 09:36 WIB







































