detikBali
Viral WNA Cuma Kenakan Handuk Berlarian dan Tantang Sekuriti di Jimbaran
Warga negara asing (WNA) berlarian di jalanan Kelurahan Jimbaran, Kecamatan Kuta Selatan, Badung, Bali, viral di media sosial (medsos), Jumat (5/7/2024).
Jumat, 05 Jul 2024 21:56 WIB