Pemerintah dorong pertumbuhan UMKM dengan kemudahan akses perizinan NIB melalui OSS. Proses pengajuan kini hanya 30 menit untuk mendukung perekonomian.
Menteri Investasi dan Hilirisasi/Kepala BKPM Rosan Roeslani mengatakan, Indonesia akan memprioritaskan pengembangan industri hilir untuk meningkatkan nilai SDA.