detikInet
Apple Gaet Baidu untuk Dukung Fitur AI di iPhone 16
Setelah Google dan OpenAI, Apple juga bernegosiasi dengan Baidu untuk melisensi model AI generatifnya. iPhone 16 di China kemungkinan akan pakai AI dari Baidu.
Senin, 25 Mar 2024 18:15 WIB